Umum :
Untuk Anak : mencegah penderitaan yang disebabkan oleh penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi yang dapat menyebabkan, kesakitan, cacat bahkan kematian.
- Untuk Keluarga/kelompok : menghilangkan kecemasan dan psokologi pengobatan bila anak sakit. mendorong pembentukan kekebalankelompok terhadap penyakit yang dapat dicegah denbgan imunisasi apabila >80% anak mendapat imunisasi dasar lengkap, serta orang tua yakin bahwa anaknya akan menjalani masa kanak-kanak dengan nyaman.
- Untuk Negara : membperbaiki tingkat kesehatan, menciptakan bangsa yang kuat dan berakal untuk melanjutkan pembangunan negara.
- Vaksin Hepatitis B untuk mencegah penyakit Hepatitis B.
- Vaksin BCG untuk mencegah penyakit TB berat.
- Vaksin DPT-HB untuk mencegah penyakit Difteri, Pertusis (Batuk Rejan/Batuk seratus hari), Tetanus dan hepatitis B.
- Vaksin Polio untuk mencegah penyakit Polio
Editor Farida